SELAMAT DATANG DI SMK YIC PALASAH SELAMAT HARI RAYA IDULFITRI1434 H Mohon Maaf Lahir dan Batin

Minggu, 05 Agustus 2012

UJIAN KOMPETENSI (UJIKOM) SMK YIC PALASAH



Palasah (smkyicinfo). Ujian Kompetensi (Ujikom) adalah salah satu kegiatan inti bagi para siswa/i SMK, dengan program keahlian Pemasaran, SMK YIC bekerjasama dengan dunia usaha dan dunia industri seperti Toserba Yogya Majalengka, Toserba Surya Jatiwangi, Prima Rajagaluh dan Sosro Majasuka.

Tampak Kepala Sekolah SMK YIC Bpk Drs. Suhadi, M.M sedang membuka acara Ujian Kompetensi beserta para Penguji eksternal dari Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (APRINDO) Jawa Barat yang berpusat di kota Bandung, yang selalu setiap tahunnya meluluskan peserta didik dengan kemampuan yang terbaik, sehingga langsung mendapatkan tempat didunia usaha/industri.

Seperti saat ini tahun 2011 dan 2012 Toserba Yogya Majalengka kembali meminta para lulusan terbaik SMK YIC Jurusan Pemasaran/Tata Niaga untuk bekerja, pihak Yogya Supermarket langsung mendatangi Kampus SMK YIC Palasah untuk melakukan seleksi calon karyawannya.






Tidak ada komentar:

Posting Komentar